Apa yang diperlukan santri baru sewaktu pertamakali masuk ke pesantren?


Bagi seluruh calon Aantri Pondok Pesantren Baitulhikmah, diharapkan untuk mempersiapkan segala kebutuhan yang akan diperlukan selama mesantren, salahsatu keperluan inti diantaranya :
  • lemari (jangan terlalu besar)
  • baju koko (wajib putih tangan panjang) Khusus putri jangan membawa dan memakai pakaian yang ketat
  • peci haji (putih/ mayoritas warna putih)
  • sarung
  • sandal
  • seperangkat alat mandi
  • kitab-kitab :
    • matan jurumiah
    • buku wiridan
    • kitab sulamunajat
    • Iqro (bagi yang belum fasih membaca alqur'an)
Bagi yang memerlukan, pihak pesantren juga menyediakan beberapa perangkat keperluan sehari-hari Santri/ Santriwati diwarung yang ada disekitar pesantren.